Headlines News :
Home » , » Tampilan Baru Youtube di Google - Cosmic Panda

Tampilan Baru Youtube di Google - Cosmic Panda

Kabar terbaru muncul bahwa google telah merubah tampilan youtube menjadi lebih detail dan elegan. (Sobat bisa lihat pada gambar diatas). Youtube yang berdesign baru ini juga tidak jauh dengan nama panda juga sob, google menamakannya Cosmic Panda.

Sedikit berbeda jauh dibanding tampilan youtube sebelumnya, Cosmic Panda ini mempunyai beberapa fitur baru diantaranya tampilan ikon (Dibawah layar video) yang sedikit minimalis dan ada empat ikon pengatur ukuran frame dan perangkat editing kustomisasi channel. 

Sama dengan tampilan sebelumnya, di Cosmic Panda juga ada tampilan Komentar (Dimana dikasih opsi apakah menampilkan komentar video atau tidak) ditambah tampilan Suggested Video yang lebih besar dibanding sebelumnya. 

Namun di tampilan baru ini ada ikon yang hilang, misalnya ikon untuk skip forward atau backward, tapi fungsi ini masih bisa dilakukan secara langsung di slider-nya.
  
Secara keseluruhan, interface tampilan youtube di google ini lebih bersih dan simple. Namun, Jika sobat  tidak suka pada tampilan Cosmic Panda dan lebih suka yang lama, sobat masih bisa balik ke interface YouTube yang lama.

Info lebih lanjut tentang Tampilan Cosmic Panda dapat anda lihat di :  Youtube.com/cosmicpanda
Share this post :
BACA PANDUAN BERKOMENTAR JIKA ANDA KESULITAN DALAM MEMPOSTING KOMENTAR ANDA

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Romes Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger